-->

DIY : Ganti batere dan resynchronize remote Alarm Aerio

Post a Comment
 gambar 1 - Baterai Energizer A23 bekas

Setelah penggantian battery remote Alarm setahun lalu, ternyata remote Aerio kembali tidak mau dipakai untuk buka-tutup pintu padahal indikator LED merah di remotenya masih menyala cukup terang. Beberapa cara seperti reset alarm, cabut negatif aki, buka dan bersihkan remote sudah dilakukan tetapi tetap tidak mau juga. Mau ganti baterainya tapi cadangan baterai di rumah dicari-cari tidak ketemu juga sampai terpaksa pakai anak kunci untuk buka tutup pintu selama kurang lebih 3 mingguan.
Sewaktu ke Giant Waru dibelilah Energizer A23 seharga 11rb lebih, agak mahal tapi ya sudah lah mumpung inget dan sempet. Setelah sampai rumah test pasang di remote, warna LED di remote kurang lebih saja dengan sebelum ganti. Test buka / tutup alarm, walah..... kok ndak bisa :(

Baca selengkapnya »

Related Posts

Comments

Subscribe Our Newsletter